23 Mei 2012

Membuat Signature dengan Photoshop


Kali ini saya akan memberikan sedikit Tutorial bagaimana caranya membuat Signature sederhana dengan Photoshop. Signature yang kamu buat bisa berupa tulisan saja atau dengan gambar. Kali ini saya akan membuat Signature dengan bahan Char Ninja Saga saya. Tanpa panjang lebar langsung aja deh.

Saya menggunakan Adobe Photoshop CS 3
tapi kamu juga bisa memakai versi yang lain ^^

Langkah 1
Siapkan bahan mentahnya dulu
Langkah 2
Di Photoshop buka file objek yang akan di potong dengan cara File | Open. Selanjutnya buka menu Filter | Extract yang akan keluar windows seperti di bawah ini :
Langkah 3
Dari tools yang ada, gambar di bawah ini dari icon Edge Highlighter Tool (area) atau icon yang ada di paling kiri atas (lingkaran merah) click untuk menentukan objek yang akan kita potong.
Caranya, lihat gambar dibawah lingkaran hijau adalah batas potongan objek yang akan kita potong dengan gambar di belakangnya.
Click tarik mouse anda untuk membuat lingkaran tersebut, catatan lingkaran hijau tersebut harus menyatu antara ujung yang satu dengan ujung yang lainnya.
Langkah 4
Selanjutnya adalah kita beri 'Fill' pada objek yang akan kita ambil, dengan cara click icon 'Fill' pada tool yang ada di sebelah kiri gambar (lihat lingkaran merah pada gambar di bawah) kemudian click di objek yg akan kita potong.
Langkah 5
Setelah mendapat objek gambar tersebut, selanjutnya tinggal 'Preview' dengan click pada tombol 'Preview' yang ada di sebelah kanan gambar.
Sekaranng sudah jadi objek gambar dengan latar belakang transparan. Click 'OK' untuk keluar dari window 'Extract' ini.
Langkah 6
Setelah itu, terserah kamu gambarnya mau di apakan. Mau di beri gambar lagi atau tulisan unik. Kalau saya, masih mengatur lagi "Canvas Size" (Alt+Ctrl+C) agar signaturenya tidak terlalu besar. Dan saya juga menambahkan beberapa gambar dan tulisan, agar signature saya cukup ramai. Kalau mau menambah gambar, gambarnya tinggal di drag saja.
Lalu jika ingin menambah tulisan, kamu tinggal tekan "T" pada keyboard. Dan saya menambahkan Brushes ke dalam gambar tadi (Jika ingin menggunakan "Brush" tekan "B" pada keyboard)


Dan inilah hasil akhir dari Signature saya :
Maaf signature saya jelek, maklum masih amatir dalam Photoshop ^^
Share

0 komentar:

:b: :c: :d: :e: :f: :g: :h: :i: :j: :k: :l: :m: :n: :o: :p:
Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
babamcheater.com
babamcheater.com

Tuker bakgroundnya ..

Change Background of This Blog!



New post

Tuker baneer


About Me

iklan

Klik 2 kali untuk keluar
""

tampilan pengunjung

clok

Followers

Website Traffic Counter

Recent Post

IP

visitor pengunjung

free counters
 

Blog Archive

temukan kami di twitter

Histats.com

* The no-javascript code doesn't provide detailed statistics but is the only counter which works for Ebay, myspace, hi5, friendster,...if you are not sure, try the javascript code, if it doesn't work try then with this one... counter stats Paste this code in your HTML editor where you would like to display the counter, at the bottom of the page, in a table, div or under a menu. Asynchronous code , is the best solution for speed because the counter code will be loaded into a separate thread by visitors, is based on HTML 4.0 standard, will not slow down your website even if loaded at the top of the page (suggested for this code).
If the counter is visible, it will load the counter code inside the div id->"histats_counter" provided with the code.
Copyright© 2011 ™babamcheater.com™ | Template Blogger Designer by : Utta' |
Template Name | Uniqx Transparent : Version 1.0 | Zero-Nine.Net